Tag Archives: teologi Syiah

Pengaruh Syiah dalam tradisi keagamaan di Indonesia

Asyura.jpg“Setahu saya Tabuik itu peninggalan Islam Syiah di Pariaman,” ujar Peneliti Pusat Pengkajian Pengembangan Sumber Daya (P3SD) Padang Hendri Teja”

Historis – Sejumlah ahli dan pengamat sejarah meyakini Syiah adalah ajaran Islam yang bertama kali masuk ke Indonesia. Hal itu dibuktikan adanya banyak tradisi keagamaan di Indonesia yang mempunyai akar pengaruh Syiah.

Namun, beberapa tokoh agama Islam menolak klaim tersebut. Mereka beranggapan kesimpulan para pengamat sejarah itu mendasarkan sumber lisan dan tulisan yang belum melalui verifikasi dan diuji kesahihannya.

Terlepas dari perdebatan tersebut, rentetan pengaruh Syiah dalam tradisi-tradisi keagamaan di Indonesia tak bisa dibantahkan. Tradisi kebudayaan dan keagamaan yang dijalankan di kalangan muslim Indonesia banyak di antaranya merupakan pengaruh ajaran Syiah.

Ritus-ritus seperti Tabut di Bengkulu, Sumatera dan Continue reading →